Banyak Cerita Yang Berawal Dari Sebuah Modem

Senin, 25 Juli 2011

HTC Chacha Spesifikasi Harga HP

08.20
HTC Chacha Spesifikasi Harga HP - Anda suka sekali dengan facebook, kali ini HTC mengeluarkan seri terbarunya yaitu HTC Chacha yang menggunakan sistem operasi Android 2.4 Gingerbread, dimana dalam bentuk QWERTY tersebut HTC Chacha menyediakan satu tombol khusus facebook yang berada di bagian bawah kanan hp tersebut. HTC Chacha juga dilengkapi dengan prosesor 600 Mhz, memori RAM 512 MB, kamera 5mp dengan FLASH LED, serta memiliki layar sentuh 2.6 inchi HVGA.

Berikut beberapa warna yang disediakan saat ini oleh HTC Chacha :

* Modern White
* Phantom Black
* Amethyst Purple

HTC Chacha ini kabarnya akan hadir bersama dengan HTC Salsa sebagai hp full touchscreen pada 1 minggu ke depan dengan penawaran harga yang lumayan cukup tinggi juga yaitu Rp 2.999.000,- ya bisa dibilang mendekati angka 3 juta, so bila Anda tertarik silahkan Anda tunggu kabar peluncurannya beberapa har ke depan.

Spesifikasi HTC Chacha :

Jaringan : Quad band GSM dan Dualband HSDPA
Dimensi : 114.4 x 64.6 x 10.7 mm, Bobot : 120 g
Layar : TFT touchscreen 2.6 inci 256K colors, resolusi 480 x 320 px
KameraUtama : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, face detection
Kamera sekunder : VGA
Memori : 512 MB ROM, 512 MB RAM, slot kartu microSD hingga 32GB
Konektivitas : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth v3.0 with A2DP, EDR; HSDPA HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 384 Kbps, slot microUSB v2.0
Prosessor : 600 MHz processor
OS : Android OS, v2.3 (Gingerbread)
Messaging : SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser : HTML
GPS : A-GPS Support
Fitur lain : Facebook dedicated key, SNS integration, Digital compass, Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Google Talk, Picasa integration, Player MP3/AAC+/WAV/WMA, Player MP4/H.264, Organizer, Document viewer, Voice memo, Predictive text input, Audio jack 3.5 mm
Baterai : Li-Ion 1520 mAh

Senin, 18 Juli 2011

LG Optimus Pro C660 Spesifikasi Harga HP

09.51
LG semakin gencar mengeluarkan seri terbarunya kali ini LG Optimus Pro C660 yang hadir sebagai HP terbaru 2011 yang berjalan pada OS Android 2.3 Gingerbread dan juga memiliki layar sentuh berukuran 2,8 inci dengan resolusi QVGA. LG Optimus Pro C660 ini memiliki bentuk QWERTY dari LG dengan bentuk portrait. LG Optimus Pro C660 ini juga merupakan LG Optimus terbaru setelah kedua LG kembar yaitu LG Optimus Black dan LG Optimus White.

LG Optimus Pro C660 ini dilengkapi kamera 3MP serta mendukung konektivitas HSDPA, Wi-Fi, Bluetooth, GPS dan baterai 1500mAh dan juga dilengkapi dengan penyimpanan internal 150MB.

LG Optimus Pro C660 ini diberikan dengan harga Rp.2.000.000,- lumayan bisa terjangkau bukan, bila Anda tertarik di tunggu saja karena untuk tanggal rilisnya masih belum diungkapkan.

Spesifikasi LG Optimus Pro C660 :

- Layar sentuh QVGA 2.8-inch
- Full QWERTY keyboard (portrait)
- Android 2.3 Gingerbread
- Kamera 3MP
- WiFi
- GPS
- Baterai 1,500mAh

Minggu, 17 Juli 2011

Harga Motorola Photon 4G Spesifikasi

06.06
Ini dia HP seri terbaru 2011 Motorola Photon 4G yang berjalan pada Android 2.3 Gingerbread dan juga dilengkapi dengan Processor Dual core Tegra 2, pastinya kecepatan yang dimiliki sangat cepat sekali dan tak kalah dengan HP Android lainnya. Motorola Photon 4G ini menurut kabar yang beredar akan hadir pada Q3 2011 ini di Indonesia dengan spesifikasi yang handal tentunya. Dengan menggunakan Motorola Photon ini tentunya Anda juga akan dapat bergaya nyentrik disaat memegangnya karena bentuknya juga bisa dibilang oke punya!

Motorola Photon 4G ini masih belum diketahui berapa harga pasti yang akan diberikan, kita tunggu saja pada saat kehadirannya di tengah-tengah kita nanti, agar lebih jelas bagaimana Motorola Photon 4G ini dan apa saja kelengkapan yang dimiliki, Anda dapat melihat spesifikasi Motorola Photon di bawah ini.

Spesifikasi Motorola Photon 4G :
 
- Network: CDMA 800, 1900 dan GSM 850, 900, 1900
- CDMA Data: 1xEV-DO rev.A
- WiMAX (4G)
- Layar: 4.30 inci Touch Screen Capacitive Multi-touch
- Resolusi: 540 x 960 pixels
- OS: Android 2.3 Gingerbread
- Processor: Dual core Tegra 2
- Memory: 1024 MB RAM
- Kamera: 8 megapixels Flash (Dual LED) Digital zoom
- Video capture: Resolution 1280×720 (720p HD)
- Music Player: MP3 Album, Artist, Playlists
- Aplikasi: Video Playback, YouTube player, Internet browsing
- Supports: HTML, XHTML, WAP 2.0 | Location Based Services
- Connectivity: Bluetooth, Wi-Fi, USB 2.0, microUSB, GPS Navigation
- Built-in: 16000 MB (Mass storage device, USB charging)
- Headphones 3.5mm, HDMI

Sabtu, 16 Juli 2011

Harga LG Optimus White Spesifikasi

07.42
Harga LG Optimus White Spesifikasi - Ada yang baru dari hp lg yang sudah menghadirkan hp yang sangat bagus untuk aplikasi dan juga fiturnya, Dia adalah LG Optimus White yang mempunyai banyak sekali kelebihan sehingga siapa saja yang mengunakan lg optimus white ini pastinya mereka akan bergembira . Karena aplikasi di dalam LG optimus ini banyak sekali ragam dan juga sangat mudah sekali untuk bisa di gunakan saat mengoprasikan aplikasi di dalamnya.

Dan untuk aplikasi optimus white ini mempunyai GPS, WiFi 802.11 b/g/n dan Bluetooth 2.1, dan juga mempunyai Kamera 5 megapiksel sehingga lg optimus white ini sangat di minati masyarakat indonesia.

Harga LG Optimus White ini sangat terjangkau sekali siapa saja bisa membelinya. Dan harga hampir sama dengan LG Optimus Black yang berkisar 4000.000.

Untuk Spesifikasi LG Optimus White :

Quadband 850/900/1800/1900, HSDPA 900/1700/2100
Prosesor 1GHz (Texas Instruments OMAP3)dan RAM 512 MB
Android OS 2.2 Froyo, upgrade Gingerbread segera menyusul dalam waktu dekat.
GPS, WiFi 802.11 b/g/n dan Bluetooth 2.1
Dimensi tipis, 122 x 64 x 9.2 mm dengan berat 109 gram.
Layar IPS kapasitif, resolusi 800x480 piksel, 4 inci, dengan NOVA display(700 nits brightness)
Kamera 5 megapiksel dengan autofokus dan LED flash, kamera depan 2MP
Perekam video HD 720p (1280x720) 30 frame per detik
Baterai 1500 mAH
Gesture UI didukung oleh Gyro-sensor, DLNA, Dolby Mobile

Kamis, 14 Juli 2011

Samsung Wave 725 Harga Dan Spesifikasi HP Baru

08.47
Ini dia Samsung Wave 725 terbaru dengan didukung sistem operasi Bada 2.0. tak hanya itu Samsung Wave 725 ini juga memiliki layar 3,65 inci dan resolusi 320x480px serta mendukung jaringan 7.2Mbps HSPA 3G dan dilengkapi kamera 5 megapiksel yang menghadap ke belakang serta kamera VGA menghadap ke depan dan akan mendukung NFC.

Samsung Wave 725 ini akan di hadirkan pada bulan September 2011 nanti, hal tersebut diungkapkan pada konferensi di Perancis serta telah diidentifikasi oleh dunia blog Rusia.

Mengenai berapa harga Samsung Wave 725 ini masih belum dikonfirmasi, kita tunggu saja pada saat kehadirannya nanti.

Ini dia spesifikasi Samsung Wave 725 :
General

2G Network
GSM 850 / 900 /1800 / 1900
3G Network
HSDPA
Size

Dimensions

Weight

Display

Type

Size
320 x 480 pixels, 3.65inches






Sound Samsung Wave 725

Alert Types
Vibration, MP3, WAV ringtones
Loud Speaker
Yes
3.5mm Jack
Yes
Memory

Phonebook
Yes unlimited
Call records
Yes unlimited
Internal

Card slot

Data

GPRS
Yes
EDGE
Yes
3G
HSDPA,HSUPA
WLAN
WiFi
Bluetooth
Yes3.0
Infrared Port
No
USB
Yes
Camera

Primary
5 MP,2048 x 1536 pixels
Video
Yes
Secondary
No
Features

OS
Samsung Bada OS 2.0
CPU

Messaging
SMS,MMS,Email, Push Email, IM
Browser

Radio

Games Samsung Wave 725
Yes
Colors
Black
GPS
Yes with A-GPS support
Java
Yes via Java MIDPemulator

Document Editor

SNS integration

Predictive text input
Bttery
Standard Li-Ion
Standby

Talktime

Kamis, 07 Juli 2011

IMO G11 Harga Dan Spesifikasi HP

09.05
Ini dia vendor HP lokal terbaru IMO G11 yang hadir dengan dual slot kartu SIM GSM-GSM dan juga dilengkapi layar sentuh yang berukuran 3.2 inci dengan resolusi WQVGA. Tak hanya berhenti disitu saja IMO G11 ini juga dilengkapi dengan fitur-fitur yang menarik, salah satunya adanya fitur “Tom Cut Application” serta spesifikasi yang dihadirkan juga sangat menunjang kehadirannya di pasaran.

Berikut fitur-fitur yang dihadirkan IMO G11 :

* Menggunakan chipset prosessor MST8535N ARM9 156 MHz
* Dilengkapi dengan TV tuner analog
* Dilengkapi MP3/MP4 player
* Radio FM
* Dual kamera
* Speaker ganda D16
* Bluetooth
* Slot kartu Micro SD
* Tom Cut Application (Aplikasi yang memungkinkan untuk mengkopi suara orang lain)

Bicara soal harga IMO G11 ini masih belum tersedia, namun bisa jadi harga yang diberikan akan setara dengan IMO yang lain yang telah meledak dipasaran, yang jelas tak terlalu menguras kantong pastinya.

Untuk saat ini warna IMO G11 ini masih tersedia dalam warna :

* Merah
* Hitam
* Silver

Spesifikasi IMO G11 :
  • Jaringan: Quadband GSM (850/900/1800/1900 MHz) & Dual On
  • Dimensi: 110x56x13mm
  • Layar: 3.2 inci, TFT Resistive Touchscreen WQVGA
  • Chipset: MST8535N; Prosesor: ARM9, 156 MHz
  • Transfer data: GPRS
  • Kamera: Dual camera, Video recorder
  • Memori eksternal: microSD
  • Messaging: SMS, MMS
  • Konektivitas: Bluetooth, kabel data miniUSB, audio jack 3.5mm
  • Browser: WAP
  • Fitur lain: Polifonik (MP3), TV Analog, MP3/MP4 player, radio FM, Java, Audio recorder, Speaker D16 Dual, Facebook, Twitter, Yahoo Messenger, eBuddy, MSN, Calendar, Calculator, Tom cut application, speakerphone
  • Baterai: Lithium ion 1200 mAh

Senin, 04 Juli 2011

Mito 210 Harga Dan Spesifikasi HP

07.11
Ini dia Mito 210 yang hadir dengan desain candybar klasik, dimana HP Mito 210 tersebut di sponsori oleh seorang pesulap terkenal Romi Rafael, Mito 210 ini juga diberikan dengan harga yang sangat murah sekali, gak bikin kantong bolong dech...

Fitur-fitur Mito 210 :

* Memiliki dukungan dua slot kartu GSM
* Dilengkapi dengan layar 1.8 inci
* Kamera
* MP3 & MP4 player
* Radio FM
* Slot MicroSD
* Audio video player
* Bluetooth
* Disco light (mendengarkan lagu dan panggilan masuk)

Bicara soal harga Mito 210 ini diberikan dengan harga Rp 325.000,- gimana murah sekali bukan!

Spesifikasi Mito 210 :
  • Dual GSM on,
  • LCD 1.8 Inch,
  • Digital Camera,
  • MP3/MP4,
  • FM Radio,
  • Bluetooth,
  • GPRS,
  • WAP,
  • Micro SD Slot,
  • Disco Light,
  • Social Network,
  • Messenger Application,
  • color cover merah dan hitam.

Jumat, 01 Juli 2011

Nokia x7 Spesifikasi Dan Harga HP Baru

07.04
Nokia x7 sebuah ponsel pintar dengan desain perpaduan stainless steel dan variasi kaca di sisi depan, sehingga tampak elegant dan mengkilat kini hadir di Indonesia dengan menggunakan layar nHD AMOLED kapasitif selebar 4 inchi dengan resolusi 640×360 pixel.

Berikut fitur-fitur Nokia x7 :

* Memiliki kamera 8 MP dengan resolusi 8MP
* Dilengkapi dual LED flash
* Memiliki kemampuan merekam video HD 720p pada kecepatan 25 frame/second
* Memori internal kapasitas 8MP hingga 32GB
* Berdimensi 119,7 x 62,8 x 11.9mm
* Memiliki berat 146gr dengan tepian yang menipis
* Jaringan konektifitas menggunakan Pentaband 2G/3G dan Wi-Fi 802.11 b/g/n

Bicara ssoal harga Nokia x7 ini diberikan dengan harga sekitar Rp 5.000.000,- cukup mahal juga tampaknya, sejauh ini harga second HP tersebut masih belum diketahui.

Spesifikasi lengkap Nokia x7 :
  • Jaringan: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100
  • Dimensi: 119.7 x 62.8 x 11.9 mm, 85 cc; Bobot: 146 g
  • Layar: AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors, 360 x 640 pixels, 4.0 inchi, Gorilla glass display, Proximity sensor for auto turn-off, Accelerometer sensor for UI auto-rotate
  • Kamera: 8 MP, 3264×2448 pixels, fixed focus, dual-LED flash, Geo-tagging, face detection, video 720p@25fps
  • Memori: 256 MB RAM, 1 GB ROM, microSD up to 32GB, 8GB included
  • Konektivitas: Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth v3.0 with A2DP, v2.0 microUSB, USB On-the-go support, HSDPA, 10.2 Mbps; HSUPA, 2 Mbps
  • Sistem Operasi: Symbian Anna OS
  • CPU: 680 MHz ARM 11 processor, Broadcom BCM2727 GPU
  • GPS: A-GPS support
  • Messaging: SMS, MMS, Email, Push Email, IM
  • Browser: WAP 2.0/xHTML, HTML, RSS feeds
  • Radio: Stereo FM radio with RDS
  • Java: MIDP 2.1
  • Fitur Lain: Digital compass, Active noise cancellation with dedicated mic, Player MP3/WMA/WAV/eAAC+, Player DivX/XviD/MP4/H.264/H.263/WMV, Quickoffice document viewer (Word, Excel, PowerPoint, PDF), Adobe Reader, Flash Lite 4.0, Voice memo/dial/command, Predictive text input, audio jack 3.5 mm
  • Baterai: Li-Ion 1300 mAh (BL-5K)

Nokia C3 Spesifikasi Dan Harga Baru Second

06.53
Nokia C3 ini kini hadir untuk yang pertama kali di Indonesia, sebuah HP QWERTY yang berplatform Nokia Series 40, dimana Nokia C3 ini memberikan tampilaan menu yang cukup cantik, unik dan harga yang di tawarkan juga cukup murah banget.

Fitur- fitur Nokia C3 :

* Memiliki jaringan Quad Band GSM/GPRS/EDGE
* Memiliki layar berukuran 2 inci dengan resolusi QVGA
* Memiliki dukungan 262 ribu warna
* Full QWERTY keyboard
* WiFi
* Bluetooth
* Keyboard QWERTY
* Jejaring sosial (Facebook, twitter, Friendster)
* Aplikasi chatting (Yahoo Messenger, Google Talk, AOL Messenger, Windows Live Messenger, dan OVI Chat)
* Dilengkapi koneksi WiFi dan EDGE
* Memiliki kamera 2 MP
* Layar 2,4 inci
* Mendukung memori eksternal hingga 8 GB

Harga baru Nokia C3 ini diberikan dengan harga Rp 1.020.000,- sedangkan untuk harga second sekitar Rp 750.000,- nah...murah banget bukan, so...buruan beli!

Spesifikasi Nokia C3 :
  • General
    2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
  • Ukuran
    Dimensi 115,5 x 58,1 x 13,6 mm, 63,2 cc
    Berat 114 g
  • Tipe
    Layar TFT, 256K warna
    Ukuran 320 x 240 piksel, 2,4 inci
    Full QWERTY keyboard
  • Sound
    Alert jenis Getaran, Nada dering MP3
    Speakerphone Ya
    3,5 mm audio jack
  • Memory
    55 MB Internal
    Card slot microSD hingga 8GB, 2GB disertakan
  • Data
    GPRS Class 32
    EDGE Class 32
    3G No
    WLAN Wi-Fi 802.11 b / g
    Bluetooth Ya, v2.1 dengan A2DP
    Tidak, Inframerah
    USB Yes, v2.0 microUSB
    Kamera utama 2 MP, 1600×1200 piksel
    Video Ya, QCIF @ 15fps
  • Fitur
    Messaging SMS, MMS, Email, Push Email, IM
    Browser WAP 2.0/xHTML, HTML (Opera mini)
    Radio FM stereo radio dengan RDS
    Top Games
    Warna Slate Grey, Golden White, Hot Pink
    GPS Tidak
    Java Ya, MIDP 2.0
    Sosial integrasi jaringan
    MP4/H.264/H.263/WMV pemain
    MP3/WAV/WMA/eAAC + player
    Flash Lite v3.0
    Voice command / dial
    Organizer
  • Baterai
    Standar baterai, Li-Ion 1320 mAh (BL-5J)
    Stand-by Up sampai 800 jam
    Waktu bicara Hingga 7 jam

About Us

Recent

Random